Wednesday, December 22, 2010

Indonesia vs Malaysia Final Piala Suzuki




keyataan media:

JAKARTA, 20 Dis — Jurulatih Indonesia Alfred Riedl menyatakan peluang Malaysia dan Indonesia yang akan bertemu dalam pertandingan akhir Piala AFF Suzuki 2010 minggu depan adalah seimbang.
Pertandingan akhir itu akan dilaksanakan dua kali masing-masing di gelanggang tuan rumah iaitu di Kuala Lumpur pada 26 Disember dan di Jakarta 29 Disember.
"Pertandingan akhir ini nanti agak sulit. Meskipun pada babak penyisihan, kami pernah mengalahkan Malaysia 5-1 tetapi sekarang keadaannya agak seimbang sehingga peluang Indonesia menjadi 50 peratus dalam kejuaraan ini.
"Pasukan Malaysia pada masa ini bermain lebih baik sedikit dan lebih yakin diri," katanya.
Pasukan Indonesia akan berangkat ke Kuala Lumpur pada 24 Disember. - Bernama

Keyataan Media;


TEMPO Interaktif, Jakarta -Sebuah pesan beredar di Blackberry Messanger sejak kemarin. Isinya soal kostum bagi para penonton final Piala AFF Suzuki 2010 antara Indonesia dengan Malaysia. Para penonton yang datang ke Gelora Bung Karno pada 29 Desember 2010 diharapkan untuk memakai batik.

Pesan tersebut juga menjelaskan alasannya, yakni untuk mencetak Guinness Book of Record sebagai negara dengan pemakai batik terbanyak di dunia. Alasan kedua, untuk menegaskan kepada Malaysia jika batik mutlak milik bangsa kita. Dan ketiga, agar seluruh penjuru dunia melihat betapa bersatunya bangsa kita dengan mencintai nilai-nilai sejarah.

"Please bantu broadcast dan beritahukan ke teman, saudara dan kerabat, jadikan Senayan lautan batik tanggal 29 Desember ini.. GARUDA DI DADAKU.. INDONESIA NEGARA TERCINTAKU.. " bunyi akhir pesan yang beredar itu.
Seorang fans sepakbola Indonesia, Diggy Rachim mengaku juga mendapat pesan tersebut. Dia juga mendapat pesan serupa saat Indonesia melawan Thailand saat babak penyisihan lalu. Dalam pertandingan Indonesia versus Thailand Diggy pun menuruti pesan itu, dia mengenakan batik ke Senayan. "Eh ternyata pas duduk di VVIP barat, cuma saya sama dua orang teman yang pakai batik," ujar Diggy saat berbincang dengan Tempo, Selasa (21/12).

Saat final nanti, Diggy juga memastikan nonton. Pria 32 tahun ini sudah mengantongi tiket pada 29 Desember untuk kelas VVIP. Namun Diggy tidak akan mengenakan batik seperti menonton laga Indonesia versus Thailand. "Salah kostum lagi nanti, pakai merah aja, paling benar ya pakai baju seragam Indonesia atau merah," ujarnya.

Indonesia lolos ke babak final Piala AFF berkat penyerang naturalisasi asal Uruguay, Christian Gonzales, 34 tahun. Dia mencetak gol Indah pada pertandingan kedua Indonesia melawan Filipina. Indonesia pun melaju ke partai puncak berkat keunggulan total 2-0, dengan gol pada leg pertama juga dicetak Gonzales lewat sundulan. Pada babak final, tim Merah Putih akan melawan Malaysia pada 26 dan 29 Desember.

Keyataan aku:

aku rasa Indonesia akan menang kali ini kerana mereka ada pemain import sedangkan Pasukan Malaysia tidak mengunakan pemain import langsung, ini jelas kerana pasukn Indonesia tidak sekuat mana kerana mengunakan pemain import. Ini baru lah dikatakan 100% pasukan Malaysia. aku rasa kalau Indonesia tidak menggunakan pemain import mby Malaysia akan menang.

1 comment:

SALAM SEJAHTERA KOMEN DAN JANGAN LUPA FOLLOW BLOG INI DAN LIKE KUTOOOBAMBOO YER